Plan the investment based on life priority
Adjusted with life needs to get optimum result
Regular review for investment progress
Ruang meNYALA will help you to be Financially Fit and achieve your financial goals in the future
Sebulan lagi menuju tahun baru, hidup rasanya bergerak begitu cepat. Tidak hanya hidup, tapi juga harga pun ikut-ikutan naik dengan kecepatan yang sama. Namun, ada satu hal yang rasanya tetap diam di tempat, tidak ikut berpindah kemana-mana: kesadaran anak muda akan pentingnya manajemen finansial adalah kewajiban, bukan lagi pilihan. Apalagi kalau berkaca pada gaya & kondisi generasi mereka saat ini.