Menghubungkan Anda dengan jaringan mitra bisnis bank untuk kebutuhan bisnis Anda
Koneksikan dengan sistem layanan Bank untuk kemudahan bisnis maupun kerja sama pengadaan barang dan jasa
Ceritakan kebutuhan bisnis Anda untuk menemukan solusi yang tepat dengan bisnis partner kami
Informasi terkait Kerja Sama Stategis
Sebagai Bank yang memberikan layanan lebih, kami mendengarkan akan kebutuhan bisnis Anda di luar dunia perbankan untuk dapat kami penuhi dengan bantuan mitra kami dalam bentuk kerja sama yang strategis.
Kami akan menghubungkan dengan mitra yang tepat untuk kebutuhan bisnis Anda.
Aktivitas digital yang semakin meningkat di dunia usaha turut mendorong munculnya berbagai modus kejahatan siber yang menargetkan nasabah. Salah satu pola yang kembali marak adalah dengan kedok pembatalan transaksi dengan nada mendesak atau penting, di mana pelaku menyamar sebagai pihak bank untuk memperoleh akses terhadap informasi perbankan Perusahaan Anda.